Keputusan Ketua Mahkamah Agung Nomor 84/KMA/SK/V/2016 Tentang Pembentukan Tim Khusus dalam Sistem Sertifikasi Hakim Ekonomi Syariah
Keputusan Ketua Mahkamah Agung Nomor 84/KMA/SK/V/2016 ini ditetapkan dengan pertimbangan
- bahwa komponen strategis dari suatu diklat sertifikasi adalah kurikulum dan bahan ajar. Kurikulum merupakan rencana, ide, harapan yang harus diwujudkan secara nyata pada suatu pendidikan dan pelatihan, sehingga mampu mengantarkan peserta diklat mencapai tujuannya;
- bahwa berdasarkan pertimbangan di atas, perlu dibentuk tim khusus yang profesional dan memiliki pengalaman dan keahlian dalam bidang tersebut;
- bahwa mereka yang namanya tercantum dalam keputusan ini dipandang cakap dan mampu untuk melaksanakan tugas dalam tim tersebut;
DETAIL PERATURAN
Entitas
Mahkamah Agung
Nomor
84/KMA/SK/V/2016
Tahun
2016
Tentang
Kep Ketua MA Tentang Pembentukan Tim Khusus dalam Sistem Sertifikasi Hakim Ekonomi Syariah
Ditetapkan Tanggal
13 Mei 2016
Diundangkan Tanggal
Berlaku Tanggal
Sumber
STATUS PERATURAN
Belum ada data…
Silahkan download Keputusan Ketua Mahkamah Agung Nomor 84/KMA/SK/V/2016 melalui link di bawah ini:
Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.
BN = Berita Negara
TBN = Tambahan Berita Negara
Reupload Via : https://drive.google.com
Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email [email protected], terima kasih.