Peraturan Daerah Kota Bandar Lampung Nomor 8 Tahun 2022

PERATURANPEDIA.COM – Peraturan Daerah Kota Bandar Lampung Nomor 8 Tahun 2022 Tentang Penyelenggaraan Perizinan Berusaha di Daerah

ABSTRAK

Peraturan Daerah Kota Bandar Lampung Nomor 8 Tahun 2022 ini ditetapkan dengan pertimbangan :

a. bahwa untuk memberikan kepastian hukum dalam berusaha, meningkatkan ekosistem investasi dan kegiatan berusaha serta menjaga kualitas perizinan yang dapat dipertanggungjawabkan, perlu didukung penyelenggaraan perizinan berusaha di daerah yang cepat, mudah, terintegrasi, transparan, efisiensi, efektif, dan akuntabel;
b. bahwa penyelenggaraan perizinan berusaha di daerah dilaksanakan secara terintegrasi melalui elektronik berdasarkan norma, standar, prosedur, dan kriteria yang ditetapkan oleh Pemerintah Pusat;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b di atas, perlu menetapkan Peraturan Daerah tentang Penyelenggaraan Perizinan Berusaha di Daerah;

Dasar hukum Peraturan Daerah Kota Bandar Lampung Nomor 8 Tahun 2022 ini adalah :

Pasal 18 ayat (6) UUD 1945, UU No 28 Tahun 1959, UU No 5 Tahun 1999, UU No 11 Tahun 2008, UU No 25 Tahun 2009, UU No 23 Tahun 2014, PP No 24 Tahun 1983, PP No 96 Tahun 2012, PP No 12 tTahun 2019, PP No 5 Tahun 2021, PP No 6 Tahun 2021, PP No 7 Tahun 2021, PP No 16 Tahun 2021, Perpres No 97 Tahun 2014, Perpres No 10 Tahun 2021, Permendagri No 138 Tahun 2017, Permendagri No 25 Tahun 2021

Peraturan Daerah Tentang Penyelenggaraan Perizinan Berusaha Di Daerah.

DETAIL PERATURAN

Entitas
Pemerintah Kota Bandar Lampung

Nomor
8 Tahun 2022

Tahun
2022

Tentang
Perda Tentang Penyelenggaraan Perizinan Berusaha di Daerah

Ditetapkan Tanggal
22 April 2022

Diundangkan Tanggal
22 April 2022

Berlaku Tanggal
22 April 2022

Sumber
Berita Daerah

STATUS PERATURAN

Belum ada data…

Download Peraturan Daerah Kota Bandar Lampung Nomor 8 Tahun 2022 melalui link di bawah ini:

Download PDF (121.26 KB)

 

Preview PDF

Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.

Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/

Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email [email protected], terima kasih.

Tinggalkan komentar