PeraturanPedia.com – Peraturan Walikota Ambon Nomor 5 Tahun 2015 Tentang Perubahan Tarif Retribusi Izin Trayek, Retribusi Pengujian Kendaraan Bermotor dan Tata Cara Pembayaran Retribusi Izin Trayek di Kota Ambon
ABSTRAK
Peraturan Walikota Ambon Nomor 5 Tahun 2015 ini ditetapkan dengan pertimbangan:
- bahwa untuk melaksanakan ketentuan Pasal 9 Peraturan Daerah Kota Ambon Nomor 8 Tahun 2012 tentang Retribusi Pengujian Kendaraan Bermotor dan Pasal 10 Peraturan Daerah Kota Ambon Nomor 22 Tahun 2012 tentang Retribusi Izin Trayek, dengan memperhatikan pertumbuhan perekonomian sekaligus untuk mengendalikan tingkat pertumbuhan kendaraan angkutan penumpang umum yang tidak seimbang dengan perkembangan ruas jalan dalam wilayah Kota Ambon, maka tarif retribusi izin trayek dan retribusi pengujian kendaraan bermotor perlu dilakukan perubahan. Guna peningkatan kualitas pelayanan publik, maka perlu mengatur tata cara pembayaran retribusi izin trayek. Berdasarkan pertimbangan tersebut maka perlu menetapkan Peraturan Walikota tentang Perubahan Tarif Retribusi Izin Trayek, Retribusi Pengujian Kendaraan Bermotor dan Tata Cara Pembayaran Retribusi Izin Trayek di Kota Ambon.
Dasar hukum Peraturan Walikota Ambon Nomor 5 Tahun 2015 ini adalah:
- Dasar Hukum Peraturan ini adalah Undang-Undang Nomor 60 Tahun 1958;
- Undang-Undang Nomor 22 Tahun 2009;
- Undang-undang Nomor 28 Tahun 2009;
- Undang-undang Nomor 23 Tahun 2014;
- Peraturan Pemerintah Nomor 15 Tahun 1955;
- Peraturan Pemerintah Nomor 13 Tahun 1979;
- Peraturan Pemerintah Nomor 25 Tahun 2000;
- Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007;
- Peraturan Daerah Kota Ambon Nomor 5 Tahun 2011;
- Peraturan Daerah Kota Ambon Nomor 18 Tahun 2012;
- Peraturan Daerah Kota Ambon Nomor 22 Tahun 2012;
- Keputusan Menteri Perhubungan Nomor KM 71 Tahun 1993;
- dan Keputusan Menteri Perhubungan Nomor KM 35 Tahun 2003.
DETAIL PERATURAN
STATUS PERATURAN
Belum ada data…
Download Peraturan Walikota Ambon Nomor 5 Tahun 2015 melalui link di bawah ini:
Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/
Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.
Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email [email protected], terima kasih.