Peraturan Walikota Kupang Nomor 30 Tahun 2022

PeraturanPedia.com – Peraturan Walikota Kupang Nomor 30 Tahun 2022 Tentang Pedoman Penggunaan dan Pemanfaatan Sertifikat Elektronik di Lingkungan Pemerintah Kota Kupang

PERTIMBANGAN

Peraturan Walikota Kupang Nomor 30 Tahun 2022 ini ditetapkan dengan pertimbangan:

  1. bahwa pelaksanaan sistem pemerintahan berbasis elektronik merupakan upaya melindungi informasi dari resiko pencurian data, modifikasi data, pemalsuan data dengan menerapkan tanda tangan elektronik sehingga mampu meningkatkan kinerja pemerintahan secara efektif, efisien, cepat, aman dan akuntabel;
  2. bahwa dalam penerapan tanda tangan elektrorik sebagaimana dimaksud dalam huruf a, perlu pengaturan tentang penggunaan tanda tangan elektronik di lingkungan pemerintah kota kupang;
  3. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b, perlu menetapkan Peraturan Walikota tentang Pedoman dan Penggunaan Pemanfaatan Sertifikat Elektronik di Lingkungan Pemerintah Kota Kupang.

DETAIL PERATURAN

Entitas
Pemerintah Kota Kupang

Nomor
30

Tahun
2022

Tentang
Perwali Tentang Pedoman Penggunaan dan Pemanfaatan Sertifikat Elektronik di Lingkungan Pemerintah Kota Kupang

Ditetapkan Tanggal
13 Juli 2022

Diundangkan Tanggal
13 Juli 2022

Berlaku Tanggal
13 Juli 2022

Sumber
Berita Daerah Kota Kupang Tahun 2022 Nomor 610

STATUS PERATURAN

Belum ada data…

Download Peraturan Walikota Kupang Nomor 30 Tahun 2022 melalui link di bawah ini:

Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/

Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.

Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email [email protected], terima kasih.

Tinggalkan komentar