Peraturan Walikota Bandar Lampung Nomor 15 Tahun 2023

PeraturanPedia.com – Peraturan Walikota Bandar Lampung Nomor 15 Tahun 2023 Tentang Pedoman Pengangkatan, Perpanjangan dan Pemberhentian Pegawai Tenaga Kontrak

ABSTRAK

Peraturan Walikota Bandar Lampung Nomor 15 Tahun 2023 ini ditetapkan dengan pertimbangan:

  1. bahwa dalam rangka kelancaran pelaksanaan tugas, dan meningkatnya beban keija serta memenuhi kebutuhan organisasi maka dipandang perlu mengangkat pegawai tenaga kontrak pada Pemerintah Kota Bandar Lampung;
  2. bahwa dalam rangka perencanaan, pengembangan dan penataan Pegawai Tenaga Kontrak di Lingkungan Pemerintah Kota Bandar Lampung guna mengarah pada terciptanya tertib administrasi kepegawaian pegawai tenaga kontrak, maka perlu mengatur Pedoman pengangkatan, perpanjangan dan pemberhentian pegawai tenaga kontrak;
  3. bahwa untuk memenuhi maksud tersebut huruf a dan b di atas, perlu ditetapkan dengan Peraturan Wali Kota.

Dasar hukum Peraturan Walikota Bandar Lampung Nomor 15 Tahun 2023 ini adalah:

  1. Undang-Undang Nomor 28 Tahun 1959,
  2. Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014,
  3. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014,
  4. Peraturan Pemerintah Nomor 94 Tahun 2021,
  5. PerBKN Nomor 14 Tahun 2018,
  6. Peraturan Walikota Kota Bandar Lampung Nomor 67 Tahun 2021

DETAIL PERATURAN

Entitas
Pemerintah Kota Bandar Lampung

Nomor
15

Tahun
2023

Tentang
Perwali Tentang Pedoman Pengangkatan, Perpanjangan dan Pemberhentian Pegawai Tenaga Kontrak

Ditetapkan Tanggal
10 Mei 2023

Diundangkan Tanggal
10 Mei 2023

Berlaku Tanggal
10 Mei 2023

Sumber
Berita Daerah

STATUS PERATURAN

Belum ada data…

Download Peraturan Walikota Bandar Lampung Nomor 15 Tahun 2023 melalui link di bawah ini:

Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/

Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.

Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email [email protected], terima kasih.

Tinggalkan komentar