PeraturanPedia.com – Peraturan Daerah Kota Denpasar Nomor 2 Tahun 2020 Tentang Pengangkatan dan Pemberhentian Kepala Lingkungan
PERTIMBANGAN
Peraturan Daerah Kota Denpasar Nomor 2 Tahun 2020 ini ditetapkan dengan pertimbangan:
- bahwa untuk meningkatkan pelayanan kepada masyarakat dan melaksanaka fungsi Pemerintahan di Kelurahan sehingga dapat mewujudkan pelayanan yang prima bagi masyarakat;
- bahwa peran Kepala Lingkungan sangat dibutuhkan untuk memberikan pelayanan kepada masyarakat dalam hal membantu masyarakat untuk pengurusan administrasi di kelurahan maupun terhadap permasalahan lainnya serta memperkuat Pemerintahan di Kelurahan agar mampu menggerakkan masyarakat dan mendorong partisipasinya dalam pembangunan;
- bahwa Peraturan Walikota Nomor 32 Tahun 2019 tentang Pengangkatan dan Pemberhentian Kepala Lingkungan sudah tidak sesuai dengan perkembangan Hukum saat ini, sehingga diperlukan penyesuaian agar lebih komprehensif;
- bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a, huruf b dan huruf c perlu menetapkan Peraturan Daerah tentang Pengangkatan dan Pemberhentian Kepala Lingkungan
DETAIL PERATURAN
Entitas
Pemerintah Kota Denpasar
Tentang
Perda Tentang Pengangkatan dan Pemberhentian Kepala Lingkungan
Ditetapkan Tanggal
03 April 2020
Diundangkan Tanggal
03 April 2020
Berlaku Tanggal
03 April 2020
Sumber
LD.2020/No.2/JDIHDenpasar/10halaman
STATUS PERATURAN
Mencabut :
- Peraturan Walikota Nomor 32 Tahun 2019
Download Peraturan Daerah Kota Denpasar Nomor 2 Tahun 2020 melalui link di bawah ini:
Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/
Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.
Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email admin@peraturanpedia.com, terima kasih.