PeraturanPedia.com – Peraturan Daerah Kota Salatiga Nomor 21 Tahun 2018 Tentang Pemeliharaan Fasilitas Publik
PERTIMBANGAN
Peraturan Daerah Kota Salatiga Nomor 21 Tahun 2018 ini ditetapkan dengan pertimbangan:
- bahwa dalam rangka melaksanakan urusan wajib yang berkaitan dengan pelayanan dasar sebagaimana diamanatkan Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah, maka Pemerintah Daerah berkewajiban membangun dan menyediakan fasilitas publik agar dapat mendorong terwujudnya kesejahteraan masyarakat;
- bahwa fasilitas publik yang telah disediakan ternyata ada yang tidak terawat, rusak, tidak dimanfaatkan sesuai dengan peruntukannya bahkan ada yang hilang, oleh karena itu dibutuhkan pemeliharaan fasilitas publik, sehinggaperlu didukung dengan peningkatan partisipasi masyarakat dalam penyelenggaraan pemeliharaan fasilitas publik;
- bahwa berdasarkan pertimbangan diatas, perlu menetapkan Peraturan Daerah tentang Pemeliharaan Fasilitas Publik;
DETAIL PERATURAN
Entitas
Pemerintah Kota Salatiga
Nomor
21
Tahun
2018
Tentang
Perda Tentang Pemeliharaan Fasilitas Publik
Ditetapkan Tanggal
27 September 2018
Diundangkan Tanggal
27 September 2018
Berlaku Tanggal
27 September 2018
Sumber
LD No. 21/2018, TLD No. 20
STATUS PERATURAN
Belum ada data…
Download Peraturan Daerah Kota Salatiga Nomor 21 Tahun 2018 melalui link di bawah ini:
Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/
Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.
Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email [email protected], terima kasih.