PeraturanPedia.com – Peraturan Daerah Kota Sukabumi Nomor 14 Tahun 2008 Tentang Perusahaan Daerah Waluya
ABSTRAK
Peraturan Daerah Kota Sukabumi Nomor 14 Tahun 2008 ini ditetapkan dengan pertimbangan:
- bahwa Peraturan Daerah Kotamadya Daerah Tingkat II Sukabumi Nomor 23 Tahun 1996 tentang Perusahaan Daerah Waluya Farma Kotamadya Daerah Tingkat II Sukabumi sudah tidak sesuai dengan perkembangan dewasa ini;
- bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan untuk mendorong pertumbuhan perekonomian daerah, meningkatkan pelayanan terhadap kebutuhan masyarakat, serta sebagai salah satu sumber pendapatan asli daerah, perlu membentuk Peraturan Daerah tentang Perusahaan Daerah Waluya;
Dasar hukum Peraturan Daerah Kota Sukabumi Nomor 14 Tahun 2008 ini adalah:
- Undang-Undang Nomor 17 Tahun 1950;
- Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1962;
- Undang-Undang Nomor 23 Tahun 1992;
- Undang-Undang Nomor 17 tahun 2003;
- Undang-Undang Nomor 1 tahun 2004;
- Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2004;
- Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004;
- Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004;
- Peraturan Pemerintah Nomor 24 tahun 2005;
- Peraturan Pemerintah Nomor 57 Tahun 2005;
- Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005;
- Peraturan Daerah Kotamadya Daerah Tk II Sukabumi Nomor 15 Tahun 1987;
- Peraturan Daerah Kota Sukabumi Nomor 1 Tahun 2007;
- Peraturan Daerah Kota Sukabumi Nomor 2 Tahun 2008;
DETAIL PERATURAN
Entitas
Pemerintah Kota Sukabumi
Tentang
Perusahaan Daerah Waluya
Ditetapkan Tanggal
30 Desember 2008
Diundangkan Tanggal
30 Desember 2008
Berlaku Tanggal
30 Desember 2008
STATUS PERATURAN
Mencabut :
- Peraturan Daerah Kotamadya Daerah Tingkat II Sukabumi Nomor 23 Tahun 1996
Download Peraturan Daerah Kota Sukabumi Nomor 14 Tahun 2008 melalui link di bawah ini:
Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/
Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.
Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email admin@peraturanpedia.com, terima kasih.