Peraturan Walikota Surakarta Nomor 12 Tahun 2019

PeraturanPedia.com – Peraturan Walikota Surakarta Nomor 12 Tahun 2019 Tentang Pengembangan Kota Layak Anak

PERTIMBANGAN

Peraturan Walikota Surakarta Nomor 12 Tahun 2019 ini ditetapkan dengan pertimbangan:

  1. bahwa untuk pembangunan berkelanjutan ditujukan untuk meningkatkan kualitas sumber daya manusia, memajukan kesejahteraan umum dan mencerdaskan kehidupan bangsa;
  2. bahwa untuk memastkan setiap program dan kegiatan yang dilaksanakan oleh perangkat daerah secara terintegrasi, berkualitas dan berkesinambungan sebagai upaya memberikan kesejahteraan dan perlindungan atas hak-hak anak;
  3. bahwa belum terdapat peraturan perundang-udangan yang cukup jelas dan lengkap mengatur secara rinci sesuai kebutuhan daerah untuk menjadi dasar pelaksanaan pengembangan kota layak anak;
  4. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada huruf a, huruf b, dan huruf c, maka perlu menetapkan Perwako tentang Pengembangan Kota Layak Anak;

DETAIL PERATURAN

Entitas
Pemerintah Kota Surakarta

Nomor
12

Tahun
2019

Tentang
Perwali Tentang Pengembangan Kota Layak Anak

Ditetapkan Tanggal
27 Februari 2019

Diundangkan Tanggal
27 Februari 2019

Berlaku Tanggal
27 Februari 2019

Sumber
BD.2019/NO.12

STATUS PERATURAN

Belum ada data…

Download Peraturan Walikota Surakarta Nomor 12 Tahun 2019 melalui link di bawah ini:

Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/

Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.

Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email [email protected], terima kasih.

Tinggalkan komentar