Peraturan Walikota

Peraturan Walikota Surakarta Nomor 2 Tahun 2005

Peraturan Walikota Surakarta Nomor 2 Tahun 2005 Tentang Pembentukan Unit Pengelola Rumah Susun Sederhana Sewa (Rusunawa) Kota Surakarta

ABSTRAK

Peraturan Walikota Surakarta Nomor 2 Tahun 2005 ini ditetapkan dengan pertimbangan:

  1. bahwa dalam rangka meningkatkan kesejahteraan rakyat di bidang penyediaan papan, perlu dibangun Rumah Susun Sederhana Sewa;
  2. bahwa dalam rangka mengoptimalkan pengelolaan Rumah Susun Sederhana Sewa (Rusunawa) agar dapat dimanfaatkan secara berdaya guna;
  3. perlu dibentuk Unit Pengelola Rusunawa;
  4. bahwa sambil menunggu Susunan Organisasi dan Tatakerja yang baru disahkan maka Pembentukan Unit Pengelola Rusunawa ditetapkan dengan Peraturan Walikota;

Dasar hukum Peraturan Walikota Surakarta Nomor 2 Tahun 2005 ini adalah:

  1. Undang-undang Nomor 16 Tahun 1950
  2. Undang-undang Nomor 10 Tahun 2004
  3. Undang-undang Nomor 32 Tahun 2004
  4. Undang-undang Nomor 33 Tahun 2004
  5. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2003
  6. Peraturan Daerah Kota Surakarta Nomor 6 Tahun 2001

Peraturan Walikota ini mengatur tentang kedudukan, tugas dan fungsi, susunan organisasi, tim pembina, unit pengelolaan rusunawa, tata usaha, seksi administrasi keuangan dan pemasaran, seksi penyewaan dan penghunian, sesksi teknis dan pemeliharaan, tata kerja.

DETAIL PERATURAN

Entitas
Pemerintah Kota Surakarta
Nomor
2 Tahun 2005
Tahun
2005
Tentang
Perwali Tentang Pembentukan Unit Pengelola Rumah Susun Sederhana Sewa (Rusunawa) Kota Surakarta
Ditetapkan Tanggal
15 Maret 2005
Diundangkan Tanggal
18 Maret 2005
Berlaku Tanggal
18 Maret 2005
Sumber
BD.2005/No. 2

STATUS PERATURAN

Belum ada data…

Download PDF (39.99 KB)

Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.

Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/

Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email admin@peraturanpedia.com, terima kasih.

Recent Posts

Peraturan Walikota Tasikmalaya Nomor 16 Tahun 2024

Rencana Kerja Perangkat Daerah Tahun 2025

3 minggu ago

Peraturan Walikota Tasikmalaya Nomor 19 Tahun 2024

Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum

3 minggu ago

Peraturan Walikota Mojokerto Nomor 8 Tahun 2024

Perubahan Ketiga Atas Peraturan Wali Kota Nomor 1 Tahun 2024 tentang Penjabaran Anggaran Pendapatan dan…

3 minggu ago

Peraturan Walikota Tasikmalaya Nomor 13 Tahun 2024

Perubahan Atas Peraturan Wali Kota Tasikmalaya Nomor 12 Tahun 2023 tentang Rencana Kerja Pemerintah Daerah…

3 minggu ago

Peraturan Walikota Tasikmalaya Nomor 15 Tahun 2024

Unit Pelaksana Teknis Daerah Perlindungan Perempuan dan Anak pada Dinas Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan…

3 minggu ago

Peraturan Walikota Mojokerto Nomor 7 Tahun 2024

Perubahan Kedua Atas Peraturan Wali Kota Nomor 1 Tahun 2024 tentang Penjabaran Anggaran Pendapatan Belanja…

3 minggu ago