Peraturan Pemerintah Nomor 18 Tahun 2022

PERATURANPEDIA.COM – Peraturan Pemerintah Nomor 18 Tahun 2022 Tentang Perubahan atas Peraturan Pemerintah Nomor 48 Tahun 2008 tentang Pendanaan Pendidikan

Peraturan Pemerintah Nomor 18 Tahun 2022 ini ditetapkan dengan pertimbangan

  1. bahwa dalam rangka melaksanakan amanat Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 dan mewujudkan tujuan pendidikan nasional sebagaimana tercantum dalam Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional, perlu mengalokasikan dan menyalurkan anggaran pendidikan;
  2. bahwa dalam rangka menjamin keterlaksanaan pengalokasian dan penyaluran anggaran pendidikan, perlu melakukan pengendalian terhadap penggunaan anggaran pendidikan;
  3. bahwa Peraturan Pemerintah Nomor 48 Tahun 2008 tentang Pendanaan Pendidikan sudah tidak sesuai dengan perkembangan kebutuhan hukum di masyarakat terkait dengan pengalokasian dan penyaluran anggaran pendidikan, sehingga perlu diubah;
  4. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a, huruf b, dan huruf c, perlu menetapkan Peraturan Pemerintah tentang Perubahan atas Peraturan Pemerintah Nomor 48 Tahun 2008 tentang Pendanaan Pendidikan;

DETAIL PERATURAN

Entitas
Pemerintah Pusat

Nomor
18 Tahun 2022

Tahun
2022

Tentang
PP Tentang Perubahan atas Peraturan Pemerintah Nomor 48 Tahun 2008 tentang Pendanaan Pendidikan

Ditetapkan Tanggal
09 Mei 2022

Diundangkan Tanggal
09 Mei 2022

Berlaku Tanggal
09 Mei 2022

Sumber
Lembaran Negara Tahun 2022 Nomor 121
Tambahan Lembaran Negara Nomor 6793

STATUS PERATURAN

Mengubah :

  1. Peraturan Pemerintah Nomor 48 Tahun 2008 tentang Pendanaan Pendidikan

Download Peraturan Pemerintah Nomor 18 Tahun 2022 melalui link di bawah ini:

Download PDF (471.21 KB)

Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.

LN = Lembaran Negara
TLN = Tambahan Lembaran Negara

Reupload Via : https://drive.google.com

Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email [email protected], terima kasih.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.