Peraturan Gubernur Sulawesi Barat Nomor 38 Tahun 2014

Peraturan Gubernur Sulawesi Barat Nomor 38 Tahun 2014 Tentang Perizinan Usaha Pertambangan Mineral, Batubara dan Batuan

ABSTRAK

Peraturan Gubernur Sulawesi Barat Nomor 38 Tahun 2014 ini ditetapkan dengan pertimbangan:

  1. dengan diundangkannya Undang-Undang No.4 Tahun 2009 tentang Pertambangan Mineral dan Batubara maka Gubernur perlu menetapkan peraturan yang mengatur mengenai perizinan usaha pertambangan Mineral, Batubara dan Batuan di daerah.

Dasar hukum Peraturan Gubernur Sulawesi Barat Nomor 38 Tahun 2014 ini adalah:

  1. Pasal 18 ayat (6) UUD 1945
  2. Undang-Undang No.26 Tahun 2004
  3. Undang-Undang No.4 Tahun 2009
  4. Undang-Undang No.28 Tahun 2009
  5. Undang-Undang No.23 Tahun 2014 sebagaimana telah diubah dengan Perpu No.2 Tahun 2014
  6. Peraturan Pemerintah No.23 Tahun 2010
  7. Peraturan Pemerintah No.78 Tahun 2010
  8. Peraturan Pemerintah No.24 Tahun 2012
  9. Peraturan Pemerintah No.1 Tahun 2014
  10. Peraturan Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral RI No.28 Tahun 2013
  11. Peraturan Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral RI No.32 Tahun 2013
  12. Keputusan Menteri Pertambangan dan Energi No.555.K/26/M.PE/1995
  13. Peraturan Gubernur Sulawesi Barat No.5 Tahun 2011.

dalam Peraturan Gubernur ini diatur mengenai:
pemberian IUP, dan Izin Pertambangan Rakyat.

DETAIL PERATURAN

Entitas
Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat

Nomor
38 Tahun 2014

Tahun
2014

Tentang
Pergub Tentang Perizinan Usaha Pertambangan Mineral, Batubara dan Batuan

Ditetapkan Tanggal
31 Desember 2014

Diundangkan Tanggal
31 Desember 2014

Berlaku Tanggal
31 Desember 2014

Sumber
BD.2014/No.38

STATUS PERATURAN

Belum ada data…

Download PDF (254.83 KB)

 

Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.

Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/

Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email [email protected], terima kasih.

Tinggalkan komentar