Peraturan Daerah

Peraturan Daerah Provinsi Bengkulu Nomor 4 Tahun 2012

Peraturan Daerah Provinsi Bengkulu Nomor 4 Tahun 2012 Tentang Perubahan Kedua Atas Peraturan Daerah Provinsi Bengkulu Nomor 9 Tahun 2008 Tentang Pembentukan Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Lain Perangkat Daerah Provinsi Bengkulu

ABSTRAK

Peraturan Daerah Provinsi Bengkulu Nomor 4 Tahun 2012 ini ditetapkan dengan pertimbangan:

  1. sesuai Nota Kesepahaman antara Pemda Provinsi Bengkulu dengan BNN Nomor 03/2011/SKB/54/IV/2011/BNN tentang kerjasama pelaksanaan percepatan Pengembangan dan pembangunan kapasitas BNN di daerah dan keputusan kepala BNN Provinsi Bengkulu Nomor KEP/73/VI/2011/BNN tentang pengangkatan Dalam Jabatan di lingkungan BNN Provinsi Bengkulu mengamanatkan perubahan status Pelaksana Harian BNN Provinsi Bengkulu menjadi BNN Provinsi sebagai Instansi Pemerintah Pusat 2. Dari pertimbangan itu, maka perlu dilakukan petataan kembali Struktur Organisasi dan tata kerja, Lembaga lain Perangkat Daerah Provinsi Bengkulu.

Dasar hukum Peraturan Daerah Provinsi Bengkulu Nomor 4 Tahun 2012 ini adalah:

  1. Undang-Undang Nomor 35 tahun 2009 2. Undang-Undang Nomor 12 tahun 2011 3. Peraturan Pemerintah Nomor 20 tahun 1968 4. Peraturan Pemerintah Nomor 100 tahun 2000 5. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 57 tahun 2007 6. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 53 thun 2011 7. Peraturan Kepala BNN Nomor PER/04/V/BNN tanggal 12 Mei 2010 8. Perda Prov. Nomor 5 tahun 20078 9. Perda Provinsi Bengkulu Nomor 7 Tahun 2008

Setelah diadakan perubahan Perda Nomor 9 tahun 2008 tentang Organisasi dan tata Kerja Lembaga Lain Perangkat Daerah Provinsi Bengkulu, diadakan penghapusan beberapa pasal yang kurang efektif, diantaranya Pasal 2 ayat (2), pasal (7), (8), (9), dan (10).

DETAIL PERATURAN

Entitas
Pemerintah Provinsi Bengkulu
Nomor
4 Tahun 2012
Tahun
2012
Tentang
Perda Tentang Perubahan Kedua Atas Peraturan Daerah Provinsi Bengkulu Nomor 9 Tahun 2008 Tentang Pembentukan Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Lain Perangkat Daerah Provinsi Bengkulu
Ditetapkan Tanggal
27 Juli 2012
Diundangkan Tanggal
27 Juli 2012
Berlaku Tanggal
Sumber
Lembaran Daerah Tahun 2012

STATUS PERATURAN

Belum ada data…

Download PDF (882.78 KB)

Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.

Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/

Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email admin@peraturanpedia.com, terima kasih.

Share
Published by

Recent Posts

Peraturan Gubernur Sumatera Barat Nomor 9 Tahun 2024

Perubahan Atas Peraturan Gubernur Nomor 27 Tahun 2022 tentang Road Map Reformasi Birokrasi Pemerintah Daerah…

4 minggu ago

Peraturan Gubernur Sumatera Barat Nomor 7 Tahun 2024

Rencana Aksi Daerah Penghormatan, Pelindungandan Pemenuhan Hak Penyandang Disabilitas 2024-2026

4 minggu ago

Peraturan Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 50 Tahun 2024

Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja

4 minggu ago

Peraturan Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 48 Tahun 2024

Kebijakan dan Strategi Daerah Penyelenggaraan Sistem Penyediaan Air Minum Daerah Istimewa Yogyakarta

4 minggu ago

Peraturan Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 45 Tahun 2024

Peraturan Pelaksanaan Peraturan Daerah Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 6 Tahun 2023 tentang Pengelolaan Terminal Penumpang…

4 minggu ago