Peraturan Daerah

Peraturan Daerah Provinsi Kalimantan Timur Nomor 2 Tahun 2004

PeraturanPedia.com – Peraturan Daerah Provinsi Kalimantan Timur Nomor 2 Tahun 2004 Tentang Penyelenggaraan Pekan Olahraga Nasional (Pon) XVIII Tahun 2008 di Kalimantan Timur

PERTIMBANGAN

Peraturan Daerah Provinsi Kalimantan Timur Nomor 2 Tahun 2004 ini ditetapkan dengan pertimbangan:

  1. Olah Raga Nasional (PON) adalah merupakan event nasional, disamping membangun semangat sportifitas sumber daya manusia Indonesia, mempunyai makna strategis dalam memperkokoh rasa persatuan dan kesatuan dalam wadah Negara Kesatuan Republik Indonesia;
  2. b. Perkembangan kehidupan sosial ekonomi di Kalimantan Timur dipandang cukup memadai dan mampu untuk menyelenggarakan event-event tingkat Nasional dan dengan Surat Keputusan Ketua Umum Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Pusat Nomor 52 Tahun 2002 tanggal 8 Juli 2002 telah menunjuk Propinsi Kalimantan Timur sebagai tuan rumah penyelenggara PON XVII tahun 2008;
  3. c. Untuk keperluan pembiayaan penyelenggaraan PON XVII tahun 2008, disamping menyisihkan dana dari anggaran daerah serta partisipasi pemerintah Kabupaten / Kota yang terkait, diharapkan juga dukungan partisipasi dari masyarakat luas;
  4. d. Untuk meletakkan tanggung jawab serta tertibnya baik perencanaan maupun pelaksanaan PON XVII tahun 2008 tersebut dipandang perlu untuk ditetapkan dengan Peraturan Daerah Propinsi Kalimantan Timur.

DETAIL PERATURAN

Entitas
Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur
Nomor
2
Tahun
2004
Tentang
Perda Provinsi Tentang Penyelenggaraan Pekan Olahraga Nasional (Pon) XVIII Tahun 2008 di Kalimantan Timur
Ditetapkan Tanggal
17 Maret 2004
Diundangkan Tanggal
17 Maret 2004
Berlaku Tanggal
17 Maret 2004
Sumber
LD 02/2004

STATUS PERATURAN

Belum ada data…

Download Peraturan Daerah Provinsi Kalimantan Timur Nomor 2 Tahun 2004 melalui link di bawah ini:

Sumber file : https://jdih.kaltimprov.go.id/

Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.

Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email admin@peraturanpedia.com, terima kasih.

Share
Published by

Recent Posts

Peraturan Gubernur Kalimantan Utara Nomor 15 Tahun 2024

Rencana Penanggulangan Bencana Daerah Tahun 2024-2028

3 minggu ago

Peraturan Daerah Provinsi DKI Jakarta Nomor 20 Tahun 2010

Penambahan Penyertaan Modal Daerah pada Perusahaan Daerah (PD) Dharma Jaya

3 minggu ago

Peraturan Gubernur Banten Nomor 18 Tahun 2024

Pengurangan, Pembebasan Pokok dan/atau Sanksi Administratif Pajak Kendaraan Bermotor dan Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor…

3 minggu ago

Peraturan Gubernur Banten Nomor 10 Tahun 2024

Pedoman Penetapan Status Keadaan Darurat Bencana

3 minggu ago