Peraturan Gubernur Kalimantan Barat Nomor 27 Tahun 2020 Tentang Pemberian Penghargaan kepada Pegawai Negeri Sipil di Lingkungan Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat
ABSTRAK
Peraturan Gubernur Kalimantan Barat Nomor 27 Tahun 2020 ini ditetapkan dengan pertimbangan:
- bahwa dalam rangka meningkatkan prestasi kerja, pengabdian dan motivasi, pegawai maka perlu diberikan penghargaan kepada Pegawai Negeri Sipil di Lingkungan Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat;
Dasar hukum Peraturan Gubernur Kalimantan Barat Nomor 27 Tahun 2020 ini adalah:
- -Dasar Hukum Peraturan Gubernur ini adalah: UUD 1945 Pasal 18 Ayat (6),
- Undang-Undang No.25 Tahun 1956,
- Undang-Undang No.20 Tahun 2009,
- Undang-Undang No.5 Tahun 2014,
- Undang-Undang No.23 Tahun 2014,
- Peraturan Pemerintah No.42 Tahun 2004,
- Peraturan Pemerintah No.35 Tahun 2010,
- Peraturan Pemerintah No.53 Tahun 2010,
- Peraturan Pemerintah No.11 Tahun 2017,
- PermenpanRB No.29 Tahun 2018,
- Peraturan Daerah No.8 Tahun 2016,
- Peraturan Gubernur No.60 Tahun 2018,
- Peraturan Gubernur No.123 Tahun 2016
-Peraturan Gubernur ini mengatur tentang Ketentuan Umum;
Maksud, Tujuan, Sasaran dan Ruang Lingkup;
Bentuk, Kategori, Jumlah dan Persyaratan Pemberian Penghargaan;
Prosedur Pengusulan PNS;
Penilaian PNS;
Pembiayaan;
Ketentuan Penutup
DETAIL PERATURAN
STATUS PERATURAN
Belum ada data…
Download Peraturan Gubernur Kalimantan Barat Nomor 27 Tahun 2020 melalui link di bawah ini:
Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.
Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/
Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email [email protected], terima kasih.