Peraturan Gubernur Kalimantan Barat Nomor 43 Tahun 2021 Tentang Kode Etik Pelaku Pengadaan Barang/jasa di Lingkungan Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat
ABSTRAK
Peraturan Gubernur Kalimantan Barat Nomor 43 Tahun 2021 ini ditetapkan dengan pertimbangan:
- bahwa berdasarkan Peraturan Gubernur Kalimantan Barat Nomor 76 tahun 2019 telah di tetapkan Kode Etik Pelaku Pengadaan Barang/Jasa Di Lingkungan Pemerintah Provinsi;
Dasar hukum Peraturan Gubernur Kalimantan Barat Nomor 43 Tahun 2021 ini adalah:
- Dasar Hukum Peraturan Gubernur ini adalah: UUD 18 Ayat (6),
- Undang-Undang No.25 Tahun 1956,
- Undang-Undang No.12 Tahun 2011,
- Undang-Undang No.23 Tahun 2014,
- Peraturan Presiden No.16 Tahun 2018,
- Peraturan Menteri Dalam Negeri No.80 Tahun 2015,
- Peraturan Menteri Dalam Negeri No.112 Tahun 2018,
- Perkep LKPeraturan Pemerintah No.14 Tahun 2018,
- Peraturan Gubernur No.77 Tahun 2019,
- Peraturan Gubernur No.122 Tahun 2020.
Dalam Peraturan Gubernur Ini Diatur Tentang:
Ketentuan Umum, Prinsip Pengadaan Barang/Jasa, Kode Etik, Majelis Pertimbangan Kode Etik, Penegakkan Kode Etik dan Ketentuan Penutup
DETAIL PERATURAN
STATUS PERATURAN
Belum ada data…
Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.
Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/
Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email [email protected], terima kasih.