PeraturanPedia.com – Peraturan Gubernur Maluku Nomor 11 Tahun 2023 Tentang Pedoman Pengelolaan Risiko di Lingkungan Pemerintah Provinsi Maluku
ABSTRAK
Peraturan Gubernur Maluku Nomor 11 Tahun 2023 ini ditetapkan dengan pertimbangan:
- bahwa dalam rangka mewujudkan penerapan sistem pengendalian internal pemerintah yang berkualitas perlu melakukan pengelolaan risiko di lingkungan Pemerintah Provinsi Maluku;
- bahwa pengelolaan risiko merupakan pedoman bagi Pemerintah Provinsi Maluku dalam mengelola risiko dan memperbaiki pengendalian intern sehingga membantu mencapai tujuan Pemerintah Daerah;
- bahwa untuk memberikan arah landasan dan kepastian hukum dalam penyusunan pedoman pengelolaan risiko di lingkungan Pemerintah Provinsi Maluku perlu diatur dengan Peraturan Gubernur;
- dan bahwa berdasarkan pertimbangan tersebut perlu menetapkan Peraturan Gubernur tentang Pedoman Pengelolaan Risiko di Lingkungan Pemerintah Provinsi Maluku.
DETAIL PERATURAN
Entitas
Pemerintah Provinsi Maluku
Tentang
Pedoman Pengelolaan Risiko di Lingkungan Pemerintah Provinsi Maluku
Ditetapkan Tanggal
08 Mei 2023
Diundangkan Tanggal
08 Mei 2023
Berlaku Tanggal
08 Mei 2023
Sumber
BD. NO. 2023/297, LL PROV. MALUKU : 4 HLM
STATUS PERATURAN
Mencabut :
- Peraturan Gubernur Maluku Nomor 9 Tahun 2018 tentang Penilaian Risiko pada Perangkat Daerah
Download Peraturan Gubernur Maluku Nomor 11 Tahun 2023 melalui link di bawah ini:
Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/
Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.
Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email admin@peraturanpedia.com, terima kasih.