PeraturanPedia.com – Peraturan Gubernur Sumatera Barat Nomor 27 Tahun 2018 Tentang Perubahan Atas Peraturan Gubernur Nomor 71 Tahun 2012 Tentang Rencana Kontijensi, Sistem Peringatan Dini dan Penanganan Darurat Bencana Tsunami Provinsi Sumatera Barat
PERTIMBANGAN
Peraturan Gubernur Sumatera Barat Nomor 27 Tahun 2018 ini ditetapkan dengan pertimbangan:
- bahwa dengan diundangkannnya Peraturan Daerah Provinsi Sumatera Barat Nomor 8 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Organisasi Perangkat Daerah Provinsi Sumatera Barat serta Peraturan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana Nomor 3 Tahun 2016 tentang Sistem Komando Penangangan Darurat Bencana, maka terjadi perubahan dalam sistim penanganan darurat bencana tsunami;
- bahwa untuk mengakomodir pelaksanaan sistim penaganan darurat bencana tsunami sebagaimana dimaksud dalam huruf a, perlu melaksanakan perubahan Peraturan Gubernur Sumatera Barat Nomor 71 Tahun 2012 tentang Rencana Kontijensi, Sistem Peringatan Dini dan Penanganan Darurat Bencana Tsunami Provinsi Sumatera Barat;
- bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b, perlu menetapkan Peraturan Gubernur tentang Perubahan Atas Peraturan Gubernur Sumatera Barat Nomor 71 Tahun 2012 tentang Rencana Kontijensi, Sistem Peringatan Dini dan Penanganan Darurat Bencana Tsunami Provinsi Sumatera Barat;
DETAIL PERATURAN
Entitas
Pemerintah Provinsi Sumatera Barat
Tentang
Pergub Tentang Perubahan Atas Peraturan Gubernur Nomor 71 Tahun 2012 Tentang Rencana Kontijensi, Sistem Peringatan Dini dan Penanganan Darurat Bencana Tsunami Provinsi Sumatera Barat
Ditetapkan Tanggal
15 Mei 2018
Diundangkan Tanggal
15 Mei 2018
Berlaku Tanggal
15 Mei 2018
Sumber
BERITA DAERAH PROVINSI SUMATERA BARAT TAHUN 2018 NOMOR 27
STATUS PERATURAN
Belum ada data…
Download Peraturan Gubernur Sumatera Barat Nomor 27 Tahun 2018 melalui link di bawah ini:
Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/
Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.
Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email admin@peraturanpedia.com, terima kasih.