Peraturan Gubernur

Peraturan Gubernur Sumatera Barat Nomor 37 Tahun 2020

Peraturan Gubernur Sumatera Barat Nomor 37 Tahun 2020 Tentang Pedoman Tatanan Normal Baru Produktif dan Aman Corona VIrus Disease 2019 (Covid-19) di Provinsi Sumatera Barat

ABSTRAK

Peraturan Gubernur Sumatera Barat Nomor 37 Tahun 2020 ini ditetapkan dengan pertimbangan:

  1. bahwa untuk memutus rantai penularan corona virus disease 2019 (Covid-19) di wilayah provinsi sumatera barat perlu dilakukan upaya di berbagai aspek kehidupan;
  2. bahwa untuk mendukung upaya sebagaimana dimaksud dalam huruf a perlu mensinergikan dengan keberlangsungan perekonomian masyarakat dan kebijakan pelaksanaan pembangunan di wilayah provinsi sumatera barat;
  3. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b, perlu menetapkan peraturan gubernur tentang pedoman tatanan normal baru produktif dan aman corona virus disease 2019 (covid-19) di provinsi sumatera barat

Dasar hukum Peraturan Gubernur Sumatera Barat Nomor 37 Tahun 2020 ini adalah:

  1. Undang-Undang No 61 Th 1958,
  2. Undang-Undang No 4 Th 1984,
  3. Undang-Undang No 24 Th 2007,
  4. Undang-Undang No 36 Th 2009,
  5. Undang-Undang No 23 Th 2014,
  6. Undang-Undang No 30 Th 2014,
  7. Undang-Undang No 6 Th 2018,
  8. Peraturan Pemerintah Nomor ^ Th 1988,
  9. Peraturan Pemerintah Nomor 49 Th 1991,
  10. Peraturan Presiden Nomor 17 Th 2018, Keppres No 7 Th 2020, Keppres No 11 Th 2020,
  11. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 20 Th 2020, Kepmenkes No HK.01.07/Menkes/328/2020, Kemendagri No 440-830 Th 2020.

Ketentuan Umum, Pelaksanaan Pedoman Tatanan Normal Baru Produktif dan aman covid-19 (Umum, Pelaksanaan Pembelajaran di Sekolah dan / atau Institusi Pendidikan, Pelaksanaan Aktifitas Bekerja di tempat kerja, Pelaksanaan kegiatan keagamaan di rumah ibadah, Pelaksanaan kegiatan di tempat atau fasilitas umum, Pelaksanaan Kegiatan Sosial dan Budaya, Pelaksanaan Penggunaan moda transportasi untuk pergerakan orang dan barang) Hak dan Kewajiban Penduduk Dalam Pelaksanaan PTNBPA Covid-19, Sumber Daya Penanganan Covid-19, Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan, Sanksi, Ketentuan Penutup

DETAIL PERATURAN

Entitas
Pemerintah Provinsi Sumatera Barat
Nomor
37 Tahun 2020
Tahun
2020
Tentang
Pergub Tentang Pedoman Tatanan Normal Baru Produktif dan Aman Corona VIrus Disease 2019 (Covid-19) di Provinsi Sumatera Barat
Ditetapkan Tanggal
07 Juni 2020
Diundangkan Tanggal
07 Juni 2020
Berlaku Tanggal
07 Juni 2020
Sumber
BERITA DAERAH PROVINSI SUMATERA BARAT TAHUN 2020 NOMOR : 37

STATUS PERATURAN

Belum ada data…

Download PDF (919.9 KB)

Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.

Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/

Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email admin@peraturanpedia.com, terima kasih.

Recent Posts

Peraturan Gubernur Sumatera Barat Nomor 9 Tahun 2024

Perubahan Atas Peraturan Gubernur Nomor 27 Tahun 2022 tentang Road Map Reformasi Birokrasi Pemerintah Daerah…

1 bulan ago

Peraturan Gubernur Sumatera Barat Nomor 7 Tahun 2024

Rencana Aksi Daerah Penghormatan, Pelindungandan Pemenuhan Hak Penyandang Disabilitas 2024-2026

1 bulan ago

Peraturan Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 50 Tahun 2024

Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja

1 bulan ago

Peraturan Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 48 Tahun 2024

Kebijakan dan Strategi Daerah Penyelenggaraan Sistem Penyediaan Air Minum Daerah Istimewa Yogyakarta

1 bulan ago

Peraturan Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 45 Tahun 2024

Peraturan Pelaksanaan Peraturan Daerah Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 6 Tahun 2023 tentang Pengelolaan Terminal Penumpang…

1 bulan ago