PeraturanPedia.com – Peraturan Gubernur Sumatera Selatan Nomor 38 Tahun 2009 Tentang Pelaksanaan Program Jaminan Sosial Tenaga Kerja (Jamsostek) Bagi Tenaga Kerja Harian Lepas Sektor Jasa Konstruksi
PERTIMBANGAN
Peraturan Gubernur Sumatera Selatan Nomor 38 Tahun 2009 ini ditetapkan dengan pertimbangan:
- Program perlindungan tenaga kerja melalui jaminan sosial tenaga kerja sebagaimana diatur dalam Undang-Undang Nomor 3 Tahun 1992 tentang Jaminan Sosial Tenaga Kerja Peraturan Pemerintah Nomor 14 Tahun 1993 tentang Pelaksanaan Program Jaminan Sosial Tenaga Kerja adalah merupakan perlindungan dan upaya peningkatan kesejahteraan bagi tenaga kerja beserta keluarganya. Untuk kepentingan perlindungan tenaga kerja dan keluarganya terhadap kemungkinan terjadinya resiko yang mengancam keselamatan, kesehatan dan kesejahteraan waktu bekerja da atau dalam ikatan kerja dengan perusahaan/pengusaha yang menggunakannya, maka perlu adanya program perlindungan tenaga kerja yang menjadi tanggung jawab sepenuhnya bagi perusahaan baik BUMN, BUMD, swasta, Joint Venture maupun asing. Untuk itu perlu menetapkan pergub ini.
DETAIL PERATURAN
Entitas
Pemerintah Provinsi Sumatera Selatan
Tentang
Pergub Tentang Pelaksanaan Program Jaminan Sosial Tenaga Kerja (Jamsostek) Bagi Tenaga Kerja Harian Lepas Sektor Jasa Konstruksi
Ditetapkan Tanggal
02 Juni 2009
Diundangkan Tanggal
05 Juni 2009
Berlaku Tanggal
05 Juni 2009
Sumber
BD.2009/NO.3 SERI G
STATUS PERATURAN
Belum ada data…
Download Peraturan Gubernur Sumatera Selatan Nomor 38 Tahun 2009 melalui link di bawah ini:
Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id/
Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.
Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email admin@peraturanpedia.com, terima kasih.