Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2000 Tentang Program Pembangunan Nasional (Propenas) Tahun 2000-2004
Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2000 ini ditetapkan dengan pertimbangan
- bahwa Ketetapan Majelis Permusyawaratan Rakyat Republik Indonesia Nomor IV/MPR/1999 tentang Garis-garis Besar Haluan Negara Tahun 2000-2004 mengamanatkan dalam pelaksanaannya dituangkan dalam Program Pembangunan Nasional lima tahun (PROPENAS);
- bahwa Program Pembangunan Nasional lima tahun (PROPENAS) yang memuat kebijakan secara rinci dan terukur dimaksudkan untuk mewujudkan tujuan pembangunan nasional;
- bahwa sehubungan dengan hal tersebut, dipandang perlu menetapkan Undang-Undang tentang Program Pembangunan Nasional Lima Tahun (PROPENAS) Tahun 2000-2004;
DETAIL PERATURAN
Tentang
UU Tentang Program Pembangunan Nasional (Propenas) Tahun 2000-2004
Ditetapkan Tanggal
20 November 2000
Diundangkan Tanggal
20 November 2000
Berlaku Tanggal
20 November 2000
Sumber
LN. 2000/ No. 206, LL SETNEG : 3 HLM
STATUS PERATURAN
Belum ada data…
Download Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2000 melalui link di bawah ini:
Terima kasih sudah berkunjung. Semoga informasi ini bermanfaat.
LN = Lembaran Negara
TLN = Tambahan Lembaran Negara
Sumber file : https://peraturan.bpk.go.id
Jika link download error/rusak, informasi kurang lengkap, silakan hubungi kami melalui email admin@peraturanpedia.com, terima kasih.